MUC Consulting menyuguhkan berbagai informasi terkini tentang kebijakan perpajakan serta lingkup ekonomi dan bisnis yang memengaruhinya. Informasi diolah dan disajikan dalam bentuk berita, artikel, opini atau kolom, serta karya tulis populer lainnya.
Presiden Prabowo Subianto mengubah susunan organisasi di Kementerian Keuangan lewat Peraturan Presiden Nomor 158 tahun 2024, salah satunya terkait keberadaan Badan Kebijakan Fiskal.