BI 7-Day (Reverse) Repo Rate (BI7DDR) merupakan instrumen yang digunakan sebagai suku bunga acuan yang memiliki hubungan lebih kuat ke suku bunga pasar uang.
BI7DDR juga memili sifat transaksional atau diperdagangkan di pasar dan mendorong pendalaman pasar keuangan, khususnya penggunaan instrumen repo.
Berikut ini perkembangan BI7DDR sepanjang tahun 2023 yang ditetapkan oleh Bank Indonesia melalui Rapat Dewan Gubernir (RDG) setiap bulannya.
Penggunaan instrumen BI7DDR diharapkan bisa berdampak pada: